Berita Terkini

Pengumuman Lolos Seleksi Administrasi Rekrutmen Tutor FK UII

Berdasarkan hasil seleksi administrasi dan rapat Tim Rekrutmen Tutor & Instruktur Keterampilan Medik Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia, dengan ini memutuskan bahwa nama-nama yang tersebut di bawah ini dinyatakan lolos seleksi administrasi dan berhak untuk mengikuti seleksi tertulis dan praktek: 1. dr. Achmad Irfan Hanifudin 2. dr. Afifah Az Zahra
20 September 2021 Comments are off
Berita Terkini, Prestasi

Kaji Resistensi Antibiotik, FK UII Juara 2 Nasional Poster Ilmiah

MEDAN (fk.uii.ac.id) – Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) kembali menorehkan prestasi di tingkat nasional. Delegasi FK UII yang terdiri dari Muhammad Rafi Falah, Faj’rian Haikal Faros, dan Tsaniya Ahda Indrayan berhasil meraih Juara 2 Nasional Lomba Poster Ilmiah “Stop Antimicrobial Resistance” Standing Committe on Public Health Center
19 September 2021 Comments are off
Berita Terkini, Prestasi

Gagal Nafas Antarkan FK UII Juara Nasional Poster Publik PTBMMKI Cup 2021

SURAKARTA (fk.uii.ac.id) – Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) terus mengukir prestasi di level nasional. Pada final kompetisi Perhimpunan Tim Bantuan Medis Mahasiswa Kedokteran Indonesia (PTBMMKI) Cup 2021 yang berlangsung pada 24 Juli 2021 secara daring dengan TBM Vagus FK Universitas Negeri Sebelas Maret selaku host, delegasi FK
19 September 2021 Comments are off
Berita Terkini, Prestasi

Mahasiswi FK UII Cetak “Brace” Novice Best Speaker Tingkat Nasional

JAKARTA (fk.uii.ac.id) – Salsabila Zannuba Kurniawan, mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) kembali menorehkan prestasi di arena kompetisi debat ilmiah Bahasa Inggris tingkat nasional dengan meraih gelar Co-4th Novice Best Speaker Nusantara Overland Varsity English Debate (NOVED) 2021 yang diselenggarakan oleh Universitas Multimedia Nusantara dan Podomoro University pada
18 September 2021 Comments are off
Berita Terkini, Prestasi

Mahasiswa FK UII Juara Nasional Lomba Debat Bahasa Inggris

YOGYAKARTA (fk.uii.ac.id) – Salsabila Zannuba Kurniawan, Mahasiswi Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) angkatan 2019 berhasil mengharumkan almamater dari arena lomba debat ilmiah tingkat nasional dengan meraih gelar Novice Runner Up Jogja Debating Forum (JDF) Open 2021 (29-30 Mei) dan Co-4th Best Speaker Student English Activity Debating Championship (SEADC)
18 September 2021 Comments are off