[:id]

Manfaatkan AI untuk Tingkatkan Produktivitas dan Kualitas Karya Ilmiah Dosen FK UII

Yogyakarta, (21/05) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) menyelenggarakan Workshop dan Lomba Penulisan Karya Ilmiah dengan Optimalisasi Artificial Intelligence (AI) bagi dosen pada tanggal 20-21 Mei 2024. Kegiatan ini…

20th Jakarta Endocrine Meeting (JEM) 2024, Mahasiswa Fakultas Kedokteran UII meraih Juara Nasional

Jakarta (20/05)- Muhammad Rafi Falah, mahasiswa Fakultas Kedokteran UII berhasil mendapatkan juara nasional pada acara 20th Jakarta Endocrine Meeting (JEM) 2024 yang diselenggarakan di Novotel Mangga Dua, Jakarta Utara pada tanggal 04 –…

Mahasiswa FK UII Raih Prestasi dalam Ajang EXIT MRC 2024

Delegasi tim mahasiswa FK UII dalam lomba video edukasi EXIT MRC 2024 Padang (03/03) – Tresna Ayu Pramesti, Novan Baktiar Rizky, dan Nurhidayah Wulandari, mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) yang menjadi…

Menyambut Ramadan: Persiapan Menu Sehat dan Bugar Saat Berpuasa

UII – Yogyakarta (9/3) — Dalam rangka persiapan menyambut Ramadhan 1445 H, Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (UII) kembali menyelenggarakan webinar bertajuk “Menyambut Ramadhan dengan Sehat dan Bugar: Tips kesehatan terkait…

Menghadapi Perkembangan Teknologi AI, Dokter Baru harus Memperkuat Sisi Humanity

Kaliurang (17/01)- Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Islam Indonesia (UII) menggelar pelantikan dan sumpah dokter periode ke-62 di Auditorium Prof. KH. Abdul Kahar Mudzakir pada hari Rabu (17/01) secara luring. Menurut Ketua Program…

Dekan FK UII: Komitmen Kita Menguatkan Profesionalitas Seorang Dokter

Penyampaian materi workshop oleh dr. Tjahjo Winantyo, Sp.B, M.MKes (kiri) dan dr. Ana Fauziyati, M.Sc, Sp.PD (kanan) Sleman (18/12)- Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) pada 16-17 Desember 2023, kembali melaksanakan…

Gelaran Family Gathering pada Puncak Milad FK UII ke-22 Dimeriahkan Berbagai Lomba

Kaliurang (11/12) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) menggelar Family Gathering pada puncak Milad ke-22 hari Ahad, 10 Desember 2023 di area parkir dan student area FK UII, Kampus Terpadu, Jl. Kaliurang Km. 14,5,…

FK UII Selenggarakan Seminar dan Workshop tentang Gangguan Pendengaran dan Tatalaksana Terkini

Foto saat pemaparan materi oleh DR .dr. Bambang Udji Djoko Rianto Sp.THT (K).,(kiri) dan dr. Gesit Purnama Giana Deta, Sp. THT BKL,(tengah) Kaliurang (3/12). Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) melalui Departemen…

FK UII Ajak Peserta Seminar Pahami Vaksinasi, Perkembangan, Gizi, dan Kegawatan Anak

Foto bersama seminar anak Kaliurang (2/12). Anak-anak, sebagai aset berharga bagi bangsa, memerlukan perhatian kesehatan yang intensif untuk memastikan masa depan yang lebih baik. Berbagai masalah kesehatan anak, termasuk vaksinasi, deteksi…

FK UII Gelar Workshop “Embracing the Future of Anatomy” dengan Peserta dari Berbagai Fakultas Kedokteran

Kaliurang (24/11) Ilmu pengetahuan dan teknologi terus bergerak maju seiring dengan perkembangan zaman. Hal ini juga berlaku dalam bidang kedokteran, pembaruan ilmu pengetahuan dan teknologi sangat penting untuk meningkatkan kompetensi seorang…
[:en]

[:id] Caption : Saat Dosen dan Karyawan bermain Pineball dan acara outbond FK UII pada Sabtu, 04 November 2017 di Magelang. (Photo : Wibowo/Istimewa). Kaliurang (UII News) – Aktivitas di era kompetitif ini , setiap hari bekerja dalam rutinitas , bekerja dalam satu ruang rasa jenuh dan monoton akan sangat mempengaruhi kinerja staff/ karyawan maka […]

[:id]   Kaliurang (UII News) – Asia Pasific Regional Meeting (APRM) merupakan meeting tahunan IFMSA (International Federation of Medical Student Association) region Asia pasifik yang pada 2017 diadakan di National Olympic Memorial Youth Center, Tokyo Jepang selama 10 hari dari tanggal 23 Dzulhijah – 04 Muharom 1439 H / 14 – 24 September 2017. Hal […]

[:id] Caption : Gambar dari kiri ke kanan: dr. Syaefuddin Ali Akhmad dan anak, Alin Julda Qonita, Fishella Aprista Rahmanti, Yusa M. Thoriq, Zulfikar Loka Wicaksana, Rizky Rizani. (Photo : Wibowo/istimewa). Kedokteran (UII News) – Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia kembali berkiprah dalam acara International Conference on “Medical, Medicine and Health Sciences” (MMHS) tahun […]

[:id]  Caption : Dokter Linda Rosita, M.Kes, Sp.PK menyerahkan bingkisan umroh kepada penerima hadiah utama (doorprize) milad FK UII yaitu Wibowo. Kaliurang (UII News) – sebagai seorang muslim jika menghadapi musibah maka sabar dn sholatlah yang harus didasarkan sebagai penolong utama sebagaimana hal tersebut tersirat dalam surat Al Baqoroh (2) : 45-46. Hal tersebut disampaikan […]

[:id]    JAKARTA (UIII News) – Mahsiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) kembali menorehkan tinta emas di tingkat nasional dalam ajang Islamic Scientific Medical Fair / IMSF 2017 yang berlangsung pada tanggal 4-5 November di Gedung C Fakultas Rumpun Kesehatan, Universitas Indonesia. Hal tersebut disampaikan oleh Yanasta Yudo Pratama (angkatan 2014), selaku kontingen […]

[:id]  Caption : Rahman Suhendri (Baju Putih) saat menerima penghargaan CMIA sebagai lembaga terbaik Nasional (Photo Wibowo/Istimewa) Kaliurang (UII News) – Forum Ukhuwah Lembaga Dakwah Fakultas Kedokteran(FULDFK) merupakan wadah bagi lembaga dakwah fakultas kedokteran yang ada di indonesia. Beberapa tujuan hadirnya FULDFK adalah sebagai sarana untuk meningkatkan ukhuwah dan kordinasi diantara lembaga dakwah fakultas kedokteran. […]

[:id]  Caption : Peserta Seminar dan Workshop FOKI berfoto bersama dengan Rektor UII dan pimpinan Fakultas Kedokteran UII. (Photo : Wibowo/istimewa) Yogyakarta (UII News) – Berkiprah di dunia pendidikan Kedokteran Islam menjadi hal yang wajib dilakukan oleh Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia, sebagai jawaban atas tantangan globalisasi yang harus di jawab agar bisa bersaing dengan […]

[:id]  Caption : Dekan FK UII, dokter Linda Rosita, M.Kes, Sp.PK bersama warga Wijirejo Pandak Bantul, dan para balita peserta lomba yang diselenggarakan oleh FK UII. (Photo Wibowo/Istimewa) Bantul (UII News) – Guna mensosialiasikan adanya Rumah Sakit akademik (RSA) Universitas Islam Indonesia serta lebih mendekatkan kepada warga setempat maka Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia menyelenggarakan […]

[:id]  Caption : Dr. dr. Farida Juliantina Rachmawaty, M.Kes, nomor dua dari kiri saat berfoto dengan sejawatnya dalam acara PIT 2017 9photo Wibowo/istimewa). Kaliurang (UII News) – Dosen Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) mengikuti Pertemuan Ilmiah Tahunan (PIT) Perhimpunan Ahli Mikrobiologi Indonesia. Hal tersebut disampaikan oleh delegasi FK UII dari Departemen Mikrobiologi FK […]

[:id]  Caption : calon dokter FK UII saat mengikuti kegiatan kohesifitas atau kerjasama dengan kegiatan game outdor di halaman FK UII (Photo Wibowo). Kaliurang (UII News) – Penambahan keahlian bagi seorang dokter adalah sangat penting bagi seorang dokter selain sebagai tenaga professional yang meningkatkan pembangunan bagi kesehatan masyarakat. Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Dekan Fakultas […]

[:]

Blog Posts

The 20 latest Blog Posts

Pages

Available Pages

Categories
Monthly

Archives by Month: