[:id]

Manfaatkan AI untuk Tingkatkan Produktivitas dan Kualitas Karya Ilmiah Dosen FK UII

Yogyakarta, (21/05) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) menyelenggarakan Workshop dan Lomba Penulisan Karya Ilmiah dengan Optimalisasi Artificial Intelligence (AI) bagi dosen pada tanggal 20-21 Mei 2024. Kegiatan ini…

20th Jakarta Endocrine Meeting (JEM) 2024, Mahasiswa Fakultas Kedokteran UII meraih Juara Nasional

Jakarta (20/05)- Muhammad Rafi Falah, mahasiswa Fakultas Kedokteran UII berhasil mendapatkan juara nasional pada acara 20th Jakarta Endocrine Meeting (JEM) 2024 yang diselenggarakan di Novotel Mangga Dua, Jakarta Utara pada tanggal 04 –…

Mahasiswa FK UII Raih Prestasi dalam Ajang EXIT MRC 2024

Delegasi tim mahasiswa FK UII dalam lomba video edukasi EXIT MRC 2024 Padang (03/03) – Tresna Ayu Pramesti, Novan Baktiar Rizky, dan Nurhidayah Wulandari, mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) yang menjadi…

Menyambut Ramadan: Persiapan Menu Sehat dan Bugar Saat Berpuasa

UII – Yogyakarta (9/3) — Dalam rangka persiapan menyambut Ramadhan 1445 H, Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (UII) kembali menyelenggarakan webinar bertajuk “Menyambut Ramadhan dengan Sehat dan Bugar: Tips kesehatan terkait…

Menghadapi Perkembangan Teknologi AI, Dokter Baru harus Memperkuat Sisi Humanity

Kaliurang (17/01)- Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Islam Indonesia (UII) menggelar pelantikan dan sumpah dokter periode ke-62 di Auditorium Prof. KH. Abdul Kahar Mudzakir pada hari Rabu (17/01) secara luring. Menurut Ketua Program…

Dekan FK UII: Komitmen Kita Menguatkan Profesionalitas Seorang Dokter

Penyampaian materi workshop oleh dr. Tjahjo Winantyo, Sp.B, M.MKes (kiri) dan dr. Ana Fauziyati, M.Sc, Sp.PD (kanan) Sleman (18/12)- Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) pada 16-17 Desember 2023, kembali melaksanakan…

Gelaran Family Gathering pada Puncak Milad FK UII ke-22 Dimeriahkan Berbagai Lomba

Kaliurang (11/12) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) menggelar Family Gathering pada puncak Milad ke-22 hari Ahad, 10 Desember 2023 di area parkir dan student area FK UII, Kampus Terpadu, Jl. Kaliurang Km. 14,5,…

FK UII Selenggarakan Seminar dan Workshop tentang Gangguan Pendengaran dan Tatalaksana Terkini

Foto saat pemaparan materi oleh DR .dr. Bambang Udji Djoko Rianto Sp.THT (K).,(kiri) dan dr. Gesit Purnama Giana Deta, Sp. THT BKL,(tengah) Kaliurang (3/12). Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) melalui Departemen…

FK UII Ajak Peserta Seminar Pahami Vaksinasi, Perkembangan, Gizi, dan Kegawatan Anak

Foto bersama seminar anak Kaliurang (2/12). Anak-anak, sebagai aset berharga bagi bangsa, memerlukan perhatian kesehatan yang intensif untuk memastikan masa depan yang lebih baik. Berbagai masalah kesehatan anak, termasuk vaksinasi, deteksi…

FK UII Gelar Workshop “Embracing the Future of Anatomy” dengan Peserta dari Berbagai Fakultas Kedokteran

Kaliurang (24/11) Ilmu pengetahuan dan teknologi terus bergerak maju seiring dengan perkembangan zaman. Hal ini juga berlaku dalam bidang kedokteran, pembaruan ilmu pengetahuan dan teknologi sangat penting untuk meningkatkan kompetensi seorang…
[:en]

[:id]  Foto : dr. Linda Rosita, M.Kes, Sp.PK, Dr.dr. Farida Juliantina Rachmawaty, M.Kes dan dr. Ana Fauziyati, Sp.PD saat mengikuti International Islamic Healtcare Conference Expo (IHEX) (Photo : Wibowo/istimewa) Kaliurang (UII News) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) mengirim 3 orang dosen mengikuti kegiatan International Islamic Healtcare Conference Expo (IHEX) 2019 pada tanggal […]

[:id]  Caption : Tim Bantuan Medis Mahasiswa (TBMM) Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia dilokasi banjir Bantul guna memberikan layanan kesehatan bagi para pengungsi. Foto : Wibowo/istimewa Bantul (UII News) – Banjir di wilayah Bantul, menyebabkan kerusakan di beberapa tempat, dan pengungsian di berbagai lokasi. Atas kejadian tersebut maka Tim Bantuan Medis Mahasiswa (TBMM) Fakultas Kedokteran […]

[:id]  Caption : Farah Jasmine Dianita dan Ariesta Irbah Khairiah, keduanya adalah mahasiswi Prodi Kedokteran FK UII angkatan 2016, yang mempresentasikan hasil penelitiannya yang berjudul “Low Dose Carbon Monoxide Inhaler-Box For Maternal Preeclampsia’s Therapy”. Foto : Wibowo/istimewa Kaliurang (UII News) – LIMSC adalah Leiden International (Bio) Medical Student Conference, 11 th Annual Congress 2019 merupakan […]

[:id]Rombongan dari Universitas Islam Sumatera Utara melakukan Audiensi ke UII dan Fakultas Kedokteran UII, Rabu, 6 Maret 2019 di Auditorium lt 1 Fakultas Kedokteran UII (Foto : Wibowo)  [:]

H:\SDM 2 (rani)\LAIN-LAIN\TUGAS SDM\hibah buku jurusan\WhatsApp Image 2019-03-01 at 19.09.18.jpeg

[:id]Jurusan Kedokteran FK-UII Datangkan Dr. dr. H. Boy Subirosa Sabarguna, MARS penulis 99 buku dalam waktu 9 tahun dari FK-UI pada Workshop Hibah Penulisan Buku Berbasis Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Dalam rangka meningkatkan publikasi Dosen Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia terutama pada produk buku ajar dan buku referensi berdasarkan penelitian atau pengabdian masyarakat, maka Fakultas […]

C:\Users\FKUII-01\AppData\Local\Temp\WhatsApp Image 2019-03-01 at 18.03.18.jpeg

[:id] FK UII selenggarakan Workshop Penulisan Buku Berbasis Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Jumat, 1 Maret 2019 di Auditorium lt 1 FK UII (Foto : Wibowo)  [:]

D:\DOCUMENTS\DOWNLOADS\WhatsApp Image 2019-03-04 at 10.14.13.jpeg

[:id]  Sosialisasi SISTER (Sistem Informasi Sumber Daya Terintigrasi) untuk Dosen ber-NIDN FK UII, dilaksanakan di Auditorium lantai 1 Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia Jl. Kaliurang Km 14, 5 Yogyakarta pada Kamis, 28 Februari 2019. Kegiatan ini dihadiri oleh dosen tetap FK UII yang telah memiliki NIDN. Dalam kegiatan ini, diharapkan dosen dapat mengisi aplikasi SISTER, […]

[:id] FK UII Juara 1 dalam Pertandingan olahraga Bola Volly Putri dalam rangka Milad ke-76 UII,Kamis,28 Februari 2019 di GOR UII (Foto : Wibowo)  [:]

C:\Users\FKUII-01\AppData\Local\Temp\WhatsApp Image 2019-02-25 at 20.27.54.jpeg

[:id] Realisasi Kerjasama FK UII dengan Laboratorium Klinik Prodia dengan melaksanakan Kuliah Tamu Prodia dalam rangka PLA Kamis, 21 Februari 2019 di Audit lt 1 FK UII (Foto : Wibowo)  [:]

[:id]  Caption : Peserta Semeniar saat mengikuti workshop Update Ilmu Bedah yang diselenggarakan oleh FK UII (Foto : Wibowo/Istimewa) KALIURANG (UII NEWS) – Bertujuan memberikan perkembangan terkini tentang alur diagnosis dan tatalaksana pada kasus bedah sehari-hari di pelayanan medis, serta memberikan wawasan baru tentang perawatan dan tindakan pada pasien bedah dalam rangka meningkatkan kualitas hidup […]

[:]

Blog Posts

The 20 latest Blog Posts

Pages

Available Pages

Categories
Monthly

Archives by Month: