Pojok Dakwah

Potong Kuku; Sunah Mudah, Berjuta Faedah

Potong Kuku; Sunah Mudah, Berjuta Faedah Islam adalah agama yang menjunjung tinggi nilai kebersihan. Salah satu yang utama adalah kebersihan fisik. Islam telah mengatur berbagai tata cara menjaga fisik selalu bersih, misalnya bersuci atau thaharoh. Bahkan, pentingnya bersuci seperti berwudhu, menjadi syarat sah dalam menjalankan sholat, yang merupakan salah satu
16 August 2023 Comments are off
Pojok Dakwah

MANFAAT FISIK DAN FISIOLOGIS SALAT: PENJELASAN MENURUT SAINS

  MANFAAT FISIK DAN FISIOLOGIS SALAT: PENJELASAN MENURUT SAINS Gaya hidup yang sehat dapat dicapai dengan sering melakukan aktivitas fisik. Aktivitas fisik merupakan bagian penting dari diri kita. Melakukan aktivitas fisik rutin dapat membantu mengurangi risiko berbagai penyakit kardiovaskular, neurologis, metabolik, muskoloskeletal, dan sistem organ lainnya. Aktivitas fisik rutin dianggap
16 August 2023 Comments are off
Pojok Dakwah

Pandangan Islam dan Medis dalam Kesehatan Fisik: Olahraga, Pola Makan, dan Tidur

Pandangan Islam dan Medis dalam Kesehatan Fisik: Olahraga, Pola Makan, dan Tidur Sebagai agama yang komprehensif, Islam memberikan pedoman tentang kesehatan para pemeluknya. Dalam Hadits Riwayat Muslim, Rasulullah bersabda, “Mukmin yang kuat lebih baik dan lebih dicintai oleh Allah daripada mukmin yang lemah. Namun, keduanya tetap memiliki kebaikan”. Kekuatan disini
16 August 2023 Comments are off
Pojok Dakwah

Semangat Sholat untuk Lansia Lebih Sehat!

Semangat Sholat untuk Lansia Lebih Sehat Fisik dan mental akan mengalami proses penuaan meskipun terlihat pelan dan tidak bisa dihindari. Terdapat ciri – ciri khusus pada fisik lansia yang berkaitan pada fungsi gerak, antara lain seperti endurance (daya tahan), muscle strength (kekuatan otot), gait speed (kecepatan jalan) dan lingkup gerak
16 August 2023 Comments are off
Pojok Dakwah

KESEHATAN MERUPAKAN NIKMAT ALLAH YANG TIDAK TERKIRA

  Kesehatan merupakan modal paling utama dalam kita mengarungi kehidupan di dunia ini. Kita dapat beraktivitas melakukan berbagai macam kegiatan, hanya karena kita memiliki sesuatu yang bernama sehat. Kecenderungan kita, baru merasakan pentingnya suatu nikmat, kalau hal tersebut sudah berkurang atau bahkan hilang sama sekali dari diri kita. Menurut H.
16 August 2023 Comments are off