[:id]

Manfaatkan AI untuk Tingkatkan Produktivitas dan Kualitas Karya Ilmiah Dosen FK UII

Yogyakarta, (21/05) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) menyelenggarakan Workshop dan Lomba Penulisan Karya Ilmiah dengan Optimalisasi Artificial Intelligence (AI) bagi dosen pada tanggal 20-21 Mei 2024. Kegiatan ini…

20th Jakarta Endocrine Meeting (JEM) 2024, Mahasiswa Fakultas Kedokteran UII meraih Juara Nasional

Jakarta (20/05)- Muhammad Rafi Falah, mahasiswa Fakultas Kedokteran UII berhasil mendapatkan juara nasional pada acara 20th Jakarta Endocrine Meeting (JEM) 2024 yang diselenggarakan di Novotel Mangga Dua, Jakarta Utara pada tanggal 04 –…

Mahasiswa FK UII Raih Prestasi dalam Ajang EXIT MRC 2024

Delegasi tim mahasiswa FK UII dalam lomba video edukasi EXIT MRC 2024 Padang (03/03) – Tresna Ayu Pramesti, Novan Baktiar Rizky, dan Nurhidayah Wulandari, mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) yang menjadi…

Menyambut Ramadan: Persiapan Menu Sehat dan Bugar Saat Berpuasa

UII – Yogyakarta (9/3) — Dalam rangka persiapan menyambut Ramadhan 1445 H, Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (UII) kembali menyelenggarakan webinar bertajuk “Menyambut Ramadhan dengan Sehat dan Bugar: Tips kesehatan terkait…

Menghadapi Perkembangan Teknologi AI, Dokter Baru harus Memperkuat Sisi Humanity

Kaliurang (17/01)- Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Islam Indonesia (UII) menggelar pelantikan dan sumpah dokter periode ke-62 di Auditorium Prof. KH. Abdul Kahar Mudzakir pada hari Rabu (17/01) secara luring. Menurut Ketua Program…

Dekan FK UII: Komitmen Kita Menguatkan Profesionalitas Seorang Dokter

Penyampaian materi workshop oleh dr. Tjahjo Winantyo, Sp.B, M.MKes (kiri) dan dr. Ana Fauziyati, M.Sc, Sp.PD (kanan) Sleman (18/12)- Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) pada 16-17 Desember 2023, kembali melaksanakan…

Gelaran Family Gathering pada Puncak Milad FK UII ke-22 Dimeriahkan Berbagai Lomba

Kaliurang (11/12) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) menggelar Family Gathering pada puncak Milad ke-22 hari Ahad, 10 Desember 2023 di area parkir dan student area FK UII, Kampus Terpadu, Jl. Kaliurang Km. 14,5,…

FK UII Selenggarakan Seminar dan Workshop tentang Gangguan Pendengaran dan Tatalaksana Terkini

Foto saat pemaparan materi oleh DR .dr. Bambang Udji Djoko Rianto Sp.THT (K).,(kiri) dan dr. Gesit Purnama Giana Deta, Sp. THT BKL,(tengah) Kaliurang (3/12). Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) melalui Departemen…

FK UII Ajak Peserta Seminar Pahami Vaksinasi, Perkembangan, Gizi, dan Kegawatan Anak

Foto bersama seminar anak Kaliurang (2/12). Anak-anak, sebagai aset berharga bagi bangsa, memerlukan perhatian kesehatan yang intensif untuk memastikan masa depan yang lebih baik. Berbagai masalah kesehatan anak, termasuk vaksinasi, deteksi…

FK UII Gelar Workshop “Embracing the Future of Anatomy” dengan Peserta dari Berbagai Fakultas Kedokteran

Kaliurang (24/11) Ilmu pengetahuan dan teknologi terus bergerak maju seiring dengan perkembangan zaman. Hal ini juga berlaku dalam bidang kedokteran, pembaruan ilmu pengetahuan dan teknologi sangat penting untuk meningkatkan kompetensi seorang…
[:en]

[:id] Warta FK – 68 (enampuluh delapan) Tenaga Kependidikan (tendik) di lingkungan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII), tergabung dalam pelatihan guna meningkatkan kemampuan diri, agar tidak canggung menghadapi kecepatan dan derasnya guyuran teknologi. Pelatihan ini muncul, karena kebutuhan yang begitu mendesak yang didorong oleh motivasi pimpinan fakultas dalam menterjemahkan semangat rektor agar FK […]

[:id] Sleman (UII News) – Kebingungan mau memulai dari mana, kadang keinginan tak sejalan dengan kenyataan, siap berkarya tapi tak siap untuk jatuh bangun, itulah beberapa permasalahan yang sering menghadang orang yang akan start up dalam segala hal. Namun demikian, satu hal yang harus selalu kita ingat adalah : “yang muda selalu menggantikan yang tua” […]

[:id] assalamu’alaykum wrwb   Disampaikan mahasiswa yang menempuh blok 3.1 (Kehamilan dan Masalah Reproduksi), berikut disampaikan nilai akhir blok 1.1 secara utuh.   LIHAT/UNDUH Nilai Blok 3.1 (Kehamilan dan Masalah Reproduksi)   Kepada mahasiswa yang memiliki tanggungan yang berakibat nilainya belum bisa ditampilkan dalam publikasi ini segera menyelesaikan tanggungannya dalam waktu 1 (satu) pekan sejak […]

[:id] Caption: Para siswa dan guru pendamping SDIT Salsabila 8 Pandowoharjo Sleman berfoto bersama Tim Marcomm FK UII usai kunjungan di lab anatomi. Banyak ilmu yang dapat diperoleh para pelajar muda tersebut melalui lab tour kali ini, khususnya menyangkut struktur dan organ tubuh manusia beserta fungsinya. (Foto: Istimewa)   Sleman (UII NEWS) – Anatomi manusia […]

Caption: Delegasi FK UII dan FK di Provinsi DIY lainnya berfoto bersama warga masyarakat Candi Dukuh, Sardonoharjo setelah memberikan pelayanan kesehatan gratis dalam rangka pelaksanaan ISMKI Membumi Regio Jogja 2019. (Foto: Istimewa) Sleman (UII News) – Gedung Kuliah Umum Prof. Dr. Sardjito Universitas Islam Indonesia (UII) dipenuhi 100 mahasiswa tahun pertama dari lima fakultas kedokteran […]

Sleman (UII News) – Kajian Islam Selasa Sore (KISS) merupakan kegiatan rutin yang diadakan oleh Centre of Medical Islamic Activity Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (CMIA FK UII), sebuah lembaga yang menaungi aktivitas dakwah, keagamaan, hingga kedokteran keislaman bagi para mahasiswa FK UII. Pada penyelenggaraan KISS edisi Selasa, 12 November 2019 ba’da ashar, hadir selaku […]

Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) kembali melaksanakan kegiatan Workshop Optimalisasi Peran Dosen Pembimbing Karya Tulis Ilmiah (KTI) tahun 2019 yang diselenggarakan pada Selasa, 12 November 2019 di Auditorium FK UII. Sekretaris Prodi Pendidikan Dokter Program Sarjana FK UII, dr. Zainuri Sabta Nugraha, M.Sc, menjelaskan bahwa pelaksanaan Workshop Optialisasi Peran Dosen Pembimbing KTI merupakan […]

Caption: Sesi praktek penanganan hewan coba Lab Class 2019 SMART FK UII. (Foto: Favian) Sleman (UII News) – Penggunaan hewan coba dalam penelitian tentunya sudah tidak asing di telinga kita. Hal tersebut sangat bermanfaat, salah satunya untuk membantu para peneliti guna memahami suatu penyakit beserta pengobatannya. Sehingga dalam hal ini dibutuhkan skill yang baik guna […]

[:id] Seiring dengan maraknya berbagai pemberitaan yang menyudutkan umat islam, maka disadari atau tidak lambat laun akan mengikis kualitas keimanan setiap individu muslim. Untuk itulah, tema menjaga keimanan dalam segala keadaan sengaja diangkat dalam pengajian rutin dosen dan tenaga kependidikan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII). Pengajian yang digelar pada hari Rabu (23/10/2019), bertepatan […]

Caption : Para Dokter Pembimbing Klinik (DPK) Fakultas Kedokteran UII, mengikuti dengan antusias saat beljar praktek menguji Osler, Tutorial Klini dan Menguji MiniCex (Foto : Wibowo). Gejayan (UII News) – Upaya memberikan pemahaman kepada Dokter Pembimbing Klinik (DPK) Rumah Sakit Pendidikan FK UII maka Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia melalui Prodi Pendidikan Profesi Dokter menyelenggarakan […]

[:]

Blog Posts

The 20 latest Blog Posts

Pages

Available Pages

Categories
Monthly

Archives by Month: