[:id]

Kuliah Tamu Dokter Muda FK UII Bahas “Darurat Bedah Saraf dan Urologi”

Kaliurang (15/11) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) menyelenggarakan kuliah tamu bertajuk “Darurat Bedah Saraf dan Urologi” pada Jumat, 15 November 2024. Acara ini dihadiri oleh dokter muda FK UII, mahasiswa,…

Pemerataan Dokter di Indonesia, FK UII Angkat Isu Keadilan dalam Layanan Kesehatan

Kaliurang, 11 November 2024 – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) mengadakan webinar dengan tema “Aspek Justice dalam Pelayanan Kesehatan dan JKN SJSN: Pemerataan Dokter di Fasilitas Kesehatan Primer di Seluruh Indonesia.”…

Tingkatkan Resiliensi, FK UII Selenggarakan Webinar Kesehatan Mental bagi Dokter Muda

  Kaliurang, 8 November 2024. Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) melalui Departemen Ilmu Kesehatan Jiwa menyelenggarakan webinar bertema Pelatihan Kesehatan Mental Dokter Muda FK UII 2024 pada 8 November 2024…

Membangun Keharmonisan Rumah Tangga: Pengajian Rutin Fakultas Kedokteran UII

Kaliurang (30/10)- Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (UII) menggelar pengajian rutin bulan Oktober 2024 dengan tema “Sakinah Mawaddah Warahmah Bersamanya” pada 29 Oktober 2024 di Auditorium Lantai 1 Fakultas Kedokteran…

FK UII Gelar Seminar dan Workshop Multidisiplin untuk Tingkatkan Kualitas Penanganan Darurat Medis

Kaliurang (25/10). - Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) menyelenggarakan seminar bertema "Navigating the Complexities of Emergency Anesthesiology, Neurology, and Surgical Interventions." Kegiatan ini diawali dengan…

Kegiatan Pengabdian Masyarakat FK UII: Meningkatkan Kesadaran Kanker Serviks di Yogyakarta

Bantul (27/10) – Dalam upaya meningkatkan kesadaran masyarakat tentang kanker serviks, Departemen Patologi Anatomi Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat bertajuk "Melangkah Bersama…

UPPM FK UII Berkolaborasi dengan KBIH Multazam Gelar Pemeriksaan Kesehatan Komprehensif untuk Calon Jamaah Haji

Kaliurang (28/10) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) melalui Unit Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (UPPM) kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Kali ini, UPPM…

Kegiatan PLA Bulan Oktober 2024: Update in Surgery

Pada tanggal 18 Oktober 2024, Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) kembali menggelar kegiatan PLA atau Penciptaan Lingkungan Akademik edisi bulan Oktober 2024. Acara yang berlangsung di auditorium lantai 4 FK UII ini dimulai…

Workshop Optimalisasi Teknologi AI di FK UII: Meningkatkan Kualitas Konten Publikasi Melalui Inovasi Digital

Kaliurang (11/10) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) baru-baru ini menggelar workshop bertajuk "Optimalisasi Teknologi AI untuk Dokumentasi dan Publikasi" dengan menghadirkan narasumber Fika Febrika, S.Kom, System…

Kunjungan Inspiratif Siswa SMAIT IQRA’ ke Fakultas Kedokteran UII

Kaliurang (9/10) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (UII) menjadi tuan rumah bagi 120 siswa dan 10 guru dari SMAIT IQRA’ Kota Bengkulu dalam sebuah kunjungan edukatif. Kegiatan ini dirancang untuk memberikan wawasan yang…
[:en]

[:id]  Caption : Delegasi Kedokteran UII,saat mengikuti MUNAS FULDFK yang mengantarkan Anandyo (FK UII) terpilih sebagai Ketua Umum FULDFK 2016-2017. (Wibowo/Istimewa) KALIURANG (UII NEWS) – Forum Ukhuwah Lembaga Dakwah Fakultas Kedokteran (FULDFK) merupakan wadah bagi mahasiswa kedokteran yang memiliki kemauan untuk belajar berdakwah,ini merupakan wujud dari kamuan tanpa paksaan sebagai wujud dari sebuah pilihan. Hal […]

[:id]    Jakarta (UII News) – Guna membuktikan bahwa mahasiswa merupakan agen dari perubahan serta memberikan dukungan terhadap penegakan hukum maka Keluarga Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia ikuti aksi bela Islam Jilid 3.   Hal tersebut di ungkapkan oleh Faisal Ridho Sakti, Ketua Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Fakultas Kedokteran (FK) Univesitas Islam Indonesia (UII) […]

[:id]               Kaliurang (UII News) – Guna meningkatkan input calon mahasiswa baru ke FK UII baik dari sisi kualitas maupun kuantitas maka perlu di adakan pelatihan tentang teknik memasarkan atau marketing yang baik. Oleh karena itu maka Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Islam Indonesia menyelenggarakan Pelatihan Dasar bagi Tim Marketing Komunikasi (MARKOM).             Hal tersebut […]

[:id] Kedokteran (UII News) – Tahun ini, satu alumni Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Islam Indonesia (UII) , dokter Putri Tri Wijayanti menerima anugrah sebagai Tenaga Kesehatan dengan predikat sebagai Tenaga Kesehatan (Nakes) Teladan Tingkat Solo tahun 2016. Penganugrahan Nakes Puskesmas Teladan tingkat Kota Solo tahun 2016 diberikan langsung oleh Wali Kota Solo. Senin pagi, 14 […]

[:id]      Kedokteran (UII) – Pengabdian masyarakat merupakan bagian dari catur darma pendidikan. Publikasi hasil pengabdian masyarakat yang telah dilakukan belum banyak dilakukan di FK UII sehingga hal ini merupakan saran dari reviwer monev ekstrenal TUV tahun 2015. Bagi penerima hibah DIKTI, deseminasi dalam sebuah seminar serta publikasi hasil pengabdian dalam jurnal merupakan suatu […]

[:id] Kedokteran (UII News) –  The 8th Indonesian Scientific Medical Education Expo and Meeting atau PEPKI, merupakan rangkaian simposium; workshop; pameran; dan makalah bebas. Hal tersebut disampaikan oleh dokter Syaefudin Ali Akhmad, M.Sc seusai mengikuti kegiatan tersebut yang di selenggarakan pada hari Jumat – Ahad, 20 – 29 Muharraom 1438 H / 28 – 30 […]

[:id] Menyadari bahwa sebuah lembaga tidak dapat bekerja sendirian dalam menghasilkan sebuah karya nyata yang bermanfaat bagi masyarakat, Balai litbang GAKI terus menggalakkan berbagai kerjasama dengan pihak lain termasuk dengan universitas. Apalagi, perguruan tinggi juga merupakan sebuah lembaga yang produktif melahirkan riset-riset. Oleh sebab itulah, setiap tahun, Balai Litbang GAKI berusaha terus menjalin jejaring dan […]

[:id] Sleman – FK UII (18/11) – Catur Darma Univeritas Islam Indonesia mencakup 4 aspek yang meliputi pendidikan dan pengajaran, penelitian, pengabdian pada masyarakat, dan dakwah Islamiyah. Dalam kaitannya dengan aspek pengabdian masyarakat Fakultas Kedokteran UII telah menjalankannya dengan melakukan pengabdian kepada masyarakat. Salah satu yang dapat dilakukan FK UII adalah dengan menyelenggarakan kegiatan pemeriksaan […]

[:id]    SLEMAN (Ath-Thib) – Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) menerima kunjungan guru dan siswa kelas I-V Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) Ash Shiddiq Yogyakarta pada hari Kamis, 24 November 2016, yang ingin mengetahui dan merasakan langsung bagaimana gambaran pembelajaran di suatu fakultas kedokteran. Para siswa tersebut tampak sangat senang dan antusias melihat […]

[:id] Para pelajar Kelas XII IPA MAN Sukamanah Tasikmalaya ternyata memiliki minat tinggi untuk melanjutkan pendidikan di jurusan kedokteran, khususnya di FK UII yang bernafaskan Islam dan memiliki tujuan menghasilkan dokter yang rahmatan lil’ alamin. Hal tersebut tampak jelas saat tim marketing komunikasi (MARKOM) FK UII mengunjungi sekolah tersebut pada Selasa, 22 November 2016, bersamaan […]

[:]

Blog Posts

The 20 latest Blog Posts

Pages

Available Pages

Categories
Monthly

Archives by Month: