Berita Terkini

[:id]Wadek Sumber Daya FK UII Pimpin Pleno Karyawan [:]

[:id] Kedokteran – Guna memberikan informasi terkait karyawan atau tenaga kependidikan di lingkungan Kedokteran Universitas Islam Indonesia maka diselenggarakan Pleno Karyawan atau pleno bagi tenaga kependidikan di lingkungan Fakultas Kedokteran UII. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Wakil Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia, dr. Erlina Marfianti, M.Sc., Sp.PD, di laboratorium
12 January 2019 Comments are off
Berita Terkini

[:id]Mahasiswa Kedokteran melakukan Prestasi Poster Ilmiah di FK UII[:]

[:id] Kedokteran – Salah satu komponen pinilaian blok adalah nilai penugasan yang harus di capai oleh mahasiswa blok kesehatan masyarakat yaitu dengan mampu membuat poster dan mempresentasikannya di hadapan tutor penguji sebagai upaya untuk mendapat nilai secara maksimal. Presentasi penugasan poster mahasiswa blok kesehatan masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia
11 January 2019 Comments are off
Pengumuman Akademik

[:id] PEMBERITAHUAN UJI KOMPETENSI DOKTER WNI LULUSAN DALAM DAN LUAR NEGERI [:]

[:id]Kami informasikan kepada dokter lulusan Fakultas Kedokteran UII bahwa sehubungan dengan akan diadakannya Uji Kompetensi Dokter WNI Lulusan Dalam dan Luar Negeri pada hari Minggu, tanggal 3 Februari 2019 yang diperuntukkan bagi Dokter Warga Negara Indonesia Lulusan Dalam Negeri yang lulus sebelum tanggal 8 Juli 2014 dan dokter yang mengikuti
10 January 2019 Comments are off
Berita Terkini

[:id]Kedokteran Selenggarakan Pembimbingan Sukses UKMPPD[:]

[:id] Kedokteran – Sukses Uji Kompetensi Mahasiswa Program Profesi Dokter (UKMPPD) merupakan suatu usaha institusi untuk mengantarkan mahasiswa berhasil dengan cara pembibingan yang di selenggarakan secara periodik. Hal tersebut disampaikan oleh dr. Veby Novri Yendri, Sp.THT-KL, saat memberikan pengarahan sebelum bimbingan jelang UKMPPD periode Februari 2019 bagi mahasiswa profesi pendidikan
9 January 2019 Comments are off
Berita Terkini

[:id]Jurusan Kedokteran UII selenggarakan Local Genius[:]

[:id] Kedokteran – Guna membuat kecerdasan yang unggul berbasis ilmia di bidang kesehatan dan kedokteran maka Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia menyelenggarakan acara Local Genius yang diperuntukan bagi dosen di lingkungan FK UII. Kegiatan tersebut berlangsung pada Rabu, 09 Januari 2019 bertempat di auditorium lantai 1 Fakultas Kedokteran Universitas Islam
9 January 2019 Comments are off