Berita Terkini

Pengumuman Penerimaan Tutor & Instruktur Keterampilan Medik Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia

Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) membutuhkan Tutor & Instruktur Keterampilan Medik dengan syarat-syarat sebagai berikut: 1.    Muslim/Muslimah taat dan dapat membaca Al Qur’an dengan lancar, Usia maksimal 32 tahun untuk profesi Dokter Usia maksimal 34 tahun untuk S2 atau sedang menempuh S2 minimal semester 4 Usia maksimal 40
18 March 2016 Comments are off
Berita Terkini, Prestasi

Delagasi FK UII Juara I Video Edukasi Public

      Kaliurang (UII News) – Majestynas 2016 merupakan acara tahunan yang diselenggarakan oleh Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Jakarta. Pada acara yang diselenggarakan pada 17 – 20 Maret  2016 / 8 -11 Jumadil Akhir 1437 H ini, anggota SMART FK UII meloloskan 7 finalisnya dalam ajang bertaraf nasional ini. 
17 March 2016 Comments are off
Berita Terkini

Menyiapkan Akreditasi Kedokteran Selenggarakan Workhop Sasaran Mutu

           Foto Wibowo : Suasana Diskusi Worksho Sasaran Mutu FK UII   Kaliurang (UII News) – Guna memperdalam pemahaman tentang sasaran mutu, maka Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia menyelenggarakan workshop sasar mutu untuk mempersiapkan diri dalam menghadapi reakreditasi FK UII.
9 March 2016 Comments are off
Berita Terkini

Dua Dosen FK UII, Ikuti Workshop & International Congress on Infectious Diseases ke India

        Kaliurang (UII News) –  Dua orang dosen Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia yaitu Dr.dr. Farida Juliantina Rachmawaty, M.Kes dan dr. Isnatin Miladiyah, M.Kes mengikuti  workshop dan konggres Internasional penyakit infeksi di Hyderabad India.           Hal tersebut disampaikan oleh Dr.dr. Farida Juliantina Rachmawaty, M.Kes  seusai mengikuti  kegiatan “17th International Congress on Infectious
8 March 2016 Comments are off
Berita Terkini

Songsong Milad ke-73 UII, Kedokteran Lakukan Koordinasi

Foto Wibowo : Suasana koordinasi kontingen FK UII songsong milad ke-73 UII             Kaliurang  (UII News) – Guna membangkitkan semangat, sportif dan menjalin komunikasi, Kedokteran lakukan koordinasi antar tim untuk menyelaraskan keinginan bersama yaitu mencapai prestasi di dalam milad ke-73 Universitas Islam Indonesia.         Hal tersebut disampaikan oleh Koordinator  Olah
8 March 2016 Comments are off