Uncategorized

Hubungan Indeks Massa Tubuh (IMT) dengan Ambilan Oksigen Maksimal pada Orang Sehat

HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DENGAN AMBILAN OKSIGEN MAKSIMAL (VO2maks) PADA ORANG SEHAT  Indeks Massa Tubuh (IMT) merupakan cara yang banyak digunakan untuk menggambarkan komposisi tubuh orang dewasa secara tidak langsung. Komposisi tubuh menggambarkan perbandingan bagian tubuh yang secara metabolisme aktif  terutama otot dibandingkan dengan bagian yang kurang aktif terutama
12 May 2009 Comments are off
Uncategorized

Perbedaan Metode Demonstrasi dan Mandiri tentang Sikap dan Pengetahuan Ibu

PERBEDAAN METODE DEMONSTRASI DAN MANDIRI TENTANG SIKAP DAN PENGETAHUAN IBU TERHADAP PEMBERIAN STIMULASI MOTORIK KASAR BAYI DI KECAMATAN PREMBUN, KEBUMEN   Latar Belakang: Tumbuh kembang bayi dipengaruhi oleh faktor genetik dan stimulasi lingkungan. Salah satu upaya untuk meningkatkan pengaruh stimulasi lingkungan adalah dengan meningkatkan peran serta ibu dalam memberikan stimulasi
12 May 2009 Comments are off
Uncategorized

Pengaruh Aktivitas Fisik Submaksimal selama 30 Menit terhadap Perubahan Tekanan Darah

PENGARUH AKTIVITAS FISIK SUBMAKSIMAL SELAMA 30 MENIT TERHADAP PERUBAHAN TEKANAN DARAH PADA ORANG SEHAT   Latar belakang : olahraga sangat bermanfaat untuk memelihara kesehatan dan meningkatkan kualitas hidup. Olahraga yang optimal adalah olahraga yang menggunakan 60-80 % dari kapasitas maksimal denyut jantung atau biasa disebut sebagai olahraga submaksimal. Tujuan :
12 May 2009 Comments are off
Uncategorized

Efek Ekstrak Buah Kurma terhadap Peningkatan Kadar Hemoglobin Darah secara in Vitro

EFEK EKSTRAK BUAH KURMA (Phoenix dactylifera) TERHADAP PENINGKATAN KADAR HEMOGLOBIN (Hb) DARAH SECARA IN VITRO PADA TIKUS PUTIH JANTAN   Latar belakang : Kurma merupakan buah yang istimewa di hati kaum muslimin. Kandungan berbagai nutrisi dalam kurma memberi banyak manfaat bagi tubuh. Salah satu manfaat yang diberikan kurma antara lain dapat
12 May 2009 Comments are off
Uncategorized

Evaluasi Pemberian Informasi Obat dari Dokter Kepada Pasien di Puskesmas Kab. Sleman

EVALUASI PEMBERIAN INFORMASI OBAT DARI DOKTER KEPADA PASIEN DI PUSKESMAS KABUPATEN SLEMAN YOGYAKARTA   Latar Belakang: Pemberian informasi obat merupakan hal penting yang harus dilakukan dokter dalam proses pengobatan setelah sebelumnya dilakukan anamnesis, pemeriksaan fisik dan penulisan resep. Pemberian informasi obat tersebut memiliki informasi minimal yang harus disampaikan yaitu efek
12 May 2009 Comments are off