[:id]Tim Kedokteran Masuk 10 Besar Kompetisi TMSC 2016[:]
[:id] Caption : Delegasi FK UII berfoto bersama dengan mahasiswa Kedokteran se Indonesia (Wibowo) Kaliurang (UII) – Alhamdulillah dengan izin Allah dua tim dari FKUII dinyatakan lolos sebagai 10 besar kompetisi keilmiahan tingkat nasional Tanjungpura Medical Scientific Competition 2016 (TMSC 2016) yang diselenggarakan di Pontianak 2016. Hal tersebut disampaikan oleh Zulfa Karomah mahasiswa FK UII […]