Entries by Nano

Tingkatkan Soft Skill Dengan Makrab

Caption : Mahasiswa baru FK UII 2019, semangat mengikuti Makrab di acara tracking siang masuk huta Tawangmangu (Poto : Wibowo) Kaliurang (UII News) – Upaya membangun jiwa kekeluargaan dan solidaritas antara panitia dengan mahasiswa FK UII angkatan 2019 serta dosen tendik FK UII, maka FK UII yang di koordinir oleh Lembaga Kemahasiswaan menyelenggarakan Malam Keakraban […]

Temu Alumni FK UII dan Pelantikan Pengurus Baru

Caption : Segenap alumni FK UII berfoto bersama dengan dr. Linda Rosita, M.Kes, Sp.PK-Deka FK UII. (Foto : Wibowo/istimewa) Yogyakarta (UII News) – Selama berdiri dari tahun 2001 sampai dengan saat ini Fakultas Kedokteran UII telah meluluskan 1741 dokter, yang sudah tersebar di seluruh Indonesia dan telah bekerja di berbagai isntansi baik TNI/Polri, Pemerintah dan […]

Kedokteran dan RS UII Gelar Seminar Kegawatdaruratan Anak

  Bantul (UII News) – Guna memberikan penatalaksanaan terkini tentang kegawatdaruratan anak maka Departemen Ilmu Kesehatan Anak (IKA) Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) bekerjasama dengan Rumah Sakit Universitas Islam Indonesia (RS UII) menyelenggarakan seminar dan workshop dengan tema “Update Managemen Kegawatdaruratan dan Resusitasi Neonatus”. Hal tersebut disampaikan oleh dr. Tien Budi F, M.Sc, […]

Calon Pembimbing PKM-M Ikuti Workshop

Caption : Dr. Ir. Endy Suwondo, DEA dan Ibu. Vembri Noor Helia, S.T, M.T menerima penghargaan sebagai pemateri Workhop PKM-M di FK UII (Poto : Wibowo) Kaliurang (UII News) – Upaya mengenalkan kepada dosen sebagai pendamping dan pembimbing mahasiswa dalam kegiatan Program Kreatifitas Mahasiswa (PKM) maka Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia (FK UII) menyelenggarakan workshop […]

Tugas-tugas Seorang Copyeditor

Caption : dr. Dian Kesumapramudya Nurputra., M.Sc.,Ph.D., Sp.A menerima penghargaan dari FK UII sebagai pamateri workhsop, dan diberikan oleh Ketua Panitia, dr. Miranti Dewi Pramaningtyas, M.Sc. (Poto : Wibowo). Kaliurang (UII News) – Copy editing adalah Suatu proses review dan koreksi material tertulis. Dalam konteks publikasi cetak, pekerjaan copy editing dilakukan sebelum typesetting dan diulang […]

Menjadi Pembelajar Yang Sukses

Caption : Mahasiswa baru FK UII sedang mengikuti acara AMT di Kali Boyong Camp (Poto : Wibowo/Istimewa). Kaliurang (UII News) – Upaya menjadikan Mahasiswa Baru (MABA) Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Islam Indonesia (UII) menjadi pembelajar sukses maka FK UII selenggarakan acara Achievement Motivation Training (AMT). Kegiatan tersebut berlangsung pada hari Sabtu, 14 Muharram 1441 H/ […]

Pentingnya Menyusun Soal Yang Baik

Caption : dokter Yeny Dyah Cahyaningrum, M.Med.Ed menjelaskan tentang menyusun soal secara baik yang dihadiri para dosen pakar FK UII (Poto : Wibowo). Kaliurang (UII News) – Sebagai dosen pakar dalam perkuliah di Fakultas Kedokteran Universitas Islam Indonesia maka diwajibakan setelahnya membuat soal yang akan di ujikan. Guna membekali bagi para dosen pakar agar bisa […]

[:id]KKN UII Cek Kesehatan Gratis Bagi Warga Bayat Klaten[:]

[:id]  Kedokteran – Cek Kesehatan Gratis ini dihadiri 100 pasien, dan melibatkan alumni kedokteran dari angkatan 2013 yaitu dr. Faisal Ridho Sakti, dr. Imtina Ahda, dan dr. Dria Nur Fathan, yang dikoordinir oleh 7 mahasiswa fakultas kedokteran angkatan 2016 yang sedang mengabdi di desa tersebut dalam kegiatan KKN dengan tema kegiatan Festival Bayat. Rangkaian acara […]

[:id]Hibah Pengabdian Masyarakat untuk Mahasiswa Fakultas Kedokteran UII[:]

[:id]Kami informasikan kepada mahasiswa Fakultas Kedokteran UII bahwa FK UII membuka kesempatan penerimaan hibah pengabdian masyarakat. Bentuk hibah pengabdian masyarakat yang akan dibuka meliputi. 1. Hibah pengabdian terpadu: hibah dilakukan secara kontinyu pada kelompok sasaran. Besar hibah adalah maksimal 10.000.000,00 setiap proposal. 2. Hibah pengabdian incidental : dilakukan kegiatan pengabdian masyarakat secara incidental pada kelompok […]